Tiba di AS, Presiden Sharaa Menemui Perwakilan Organisasi Suriah di Washington Sebelum Bertemu Trump
SALAM-ONLINE.COM: Presiden Suriah Ahmad al-Sharaa terbang ke Amerika Serikat (AS). Ia tiba di Washington, DC pada Ahad (9/11/2025) pagi. Di hari yang sama, Al Sharaa bertemu dengan perwakilan organisasi-organisasi Suriah di Washington,…